Lirik Lagu Khai Bahar - Luluh

Penyanyi muda yang pada tahun 2017 berada di puncak karirnya karena berhasil menyabet penghargaan Penyanyi Lelaki Popular, memang memiliki suara yang syahdu. Pada lagu yang terbaru kali ini Khai Bahar tetap mengedepankan tempo yang slow sehingga suara dari terdengar sangat apik.
Lagu yang mengisahkan tentang ketegaran melewati pahitnya kehidupan ini dapat menjadi inspirasi para pendengar karena pesan yang diberikan pada lirik luluh sangat mendalam. Sebuah lagu yang cocok masuk kedalam playlist lagu mu dikala menemani senja.

Lagu yang berjudul Luluh telah dirilis secara resmi oleh Khai Bahar pada tahun 2017 dibawah naungan Nar Publishing SDN BHD malaysia.

Lirik Lagu Luluh

dipopulerkan oleh Khai Bahar

Sudah puas aku menangis lagi
Kau hadirkan mendung awan yang kelam
Namun ku kan tetap bisa bertahan
Secebis kasih yang telah kau beri
Kan ku simpan dalam memori indah
Tapi, semuanya telah berakhir

Aku tersungkur merunduk meraung
Dan tiada siapa bisa merasakan
Oh sakitnya, hati ini
Jika kau tak mampu memberiku senyum
Usah kau hadirkan dengan kedukaan
Oh biarlah, hidupku dengan caraku

(instrumen)

Secebis kasih yang telah kau beri
Kan ku simpan dalam memori indah
Tapi, semuanya telah berakhir

Aku tersungkur merunduk meraung
Dan tiada siapa bisa merasakan
Oh sakitnya, hati ini
Jika kau tak mampu memberiku senyum
Usah kau hadirkan dengan kedukaan
Oh biarlah, hidupku dengan caraku

Sedia menghadapi yang akan tiba
Takan berundur walau seketika
Aku terus berjalan mencari sinar baru

Berikut ini persembahan official video musik dari lagu Khai Bahar dengan judul Lirik Lagu Luluh

Related Posts

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel