Lirik Lagu Virus - Slank
12/04/2017
Lagu Virus yang dipopulerkan oleh Slank merupakan salah satu track dalam album mereka yang bertajuk VIRUS telah dirilis secara resmi pada tahun 2000. Lagu ini merupakan lagu lawas dimana saat itu Slank masih sangat produktif mengeluarkan lagu terbaru, virus merupakan lagu yang apik karna dalam arti liriknya memberikan pesan untuk mencintai seseorang harus dengan hati yang tulus dan selalu bisa membuat teduh hubungan.
Aku ngak mau menjadi setan yang menakutimu
Aku ngak mau menjadi iblis yang menyesatkanmu
Yang aku mau kau mencoba, tuk mengenal aku
Yang aku mau kau belajar, tuk mencintai aku
Tulus..
Dan apa adanya..
(instrumen)
Aku ngak ingin seperti api membakar hatimu
Aku ngak ingin seperti duri yang melukaimu
Yang aku tahu ku mencoba, terbuka
Yang aku tahu ku sengaja, tuk s'lalu bicara
Jujur..
Dan apa adanya..
(instrumen)
Aku bisa saja menjadi seperti virus
Yang melumpuhkanmu
-end-
Lihat juga Lirik lainnya dari Slank berikut ini Lirik Lagu Restart Hati
![]() |
Virus Slank |
Lirik Lagu Lagu Virus
dipopulerkan oleh SlankAku ngak mau menjadi setan yang menakutimu
Aku ngak mau menjadi iblis yang menyesatkanmu
Yang aku mau kau mencoba, tuk mengenal aku
Yang aku mau kau belajar, tuk mencintai aku
Tulus..
Dan apa adanya..
(instrumen)
Aku ngak ingin seperti api membakar hatimu
Aku ngak ingin seperti duri yang melukaimu
Yang aku tahu ku mencoba, terbuka
Yang aku tahu ku sengaja, tuk s'lalu bicara
Jujur..
Dan apa adanya..
(instrumen)
Aku bisa saja menjadi seperti virus
Yang melumpuhkanmu
-end-
Lihat juga Lirik lainnya dari Slank berikut ini Lirik Lagu Restart Hati