Lirik Lagu Ditikam Asmara - Rara LIDA
Ditikam Asmara adalah lagu bergenre dangdut dan dipopulerkan oleh solois Rara pada tahun 2020, gadis ini merupakan salah satu jebolan ajang pencarian bakat Liga Dangdut Indonesia yang tayang di Indosiar. Dengan mengusung aliran musik rock membuat lagu ditikam asmara menjadi berbeda dengan lagu terdahulunya yang lebih condong mengusung thema slow dan sedih.
Lihat juga yang berikut ini : Lirik Lagu Panggung Gemilang
Lagu ini sendiri menceritakan pengalaman seorang wanita yang telah disakiti oleh sang pujaan hati, sehingga membuat dirinya tidak bisa menerimanya kembali kesisinya dan ingin menjauh.
RARA LIDA
Lirik Lagu Ditikam Asmara
Takkan lagi.. aku mencintai..
Setelah kau.. menyakiti..
Takkan lagi ku cintai
Setelah kau menyakiti
Jangan lagi kau kembali
Walaupun kau tak ku benci
Cukup sudah, Ku rasakan
Oh pedihnya ditikam asmara
Cinta yang selalu
Aku dambakan berakhir derita
Engkau yang selalu
Aku banggakan tiada setia
Walau ku merasa
Membutuhkan cinta
Mungkin ku trauma
Kegagalan demi kegagalan
Jera.. terluka
Jera.. menderita hoo..
- instrumen -
Jangan lagi kau kembali
Walaupun kau tak ku benci
Cukup sudah, Ku rasakan
Oh pedihnya ditikam asmara
Cinta yang selalu
Aku dambakan berakhir derita
Engkau yang selalu
Aku banggakan tiada setia
Walau ku merasa
Membutuhkan cinta
Mungkin ku trauma
Kegagalan demi kegagalan
Jera.. terluka
Jera.. menderita hoo..
- end -